Upacara Memperingati Hari Pahlawan

Masih ingatkah kamu dengan pepatah berikut ini “Beri aku 10 pemuda, niscaya akan ku guncangkan dunia”, ya pepatah itu adalah pepatah legendaris dari Ir. Soekarno yang tentunya tidak asing di telinga kita. Apa arti dari pepatah tersebut? mari kita cari tahu.

hari pahlawan

Masih ingatkah kamu dengan pepatah berikut ini “Beri aku 10 pemuda, niscaya akan ku guncangkan dunia”, ya pepatah itu adalah pepatah legendaris dari Ir. Soekarno yang tentunya tidak asing di telinga kita. Apa arti dari pepatah tersebut? mari kita cari tahu.

Arti dari pepatah diatas adalah kekuatan pemuda bagi bangsa dan negara sangatlah besar, dengan 10 pemuda diibaratkan dapat merubah dunia dengan tujuannya semakin baik dengan sikap yang baik pula. Berkaitan dengan hal tersebut, implementasinya adalah bagi siswa/i SMA Teuku Umar khususnya bahwa keberadaan kalian memiliki peran yang penting dan vital bagi keberlangsungan negara ini. Oleh karena itu, persiapkan lah dengan baik agar dapat berkontribusi bagi negara dengan kodrat dan potensinya masing-masing. Selamat hari sumpah pemuda!


#Olahraga
SHARE :
Komentar
dewi
dewi
23 Desember 2022 12:31:24

Semangatttt

AHLUL
Admin WEB SMATUS
05 Januari 2023 13:17:19

@dewi, terima kasih kak Dew

Berikan Komentar
Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun). Komentar akan ditampilkan setelah disetujui oleh Admin

LINK TERKAIT