Kimia Farma Mengajar, SMA Teuku Umar Semarang

Kimia Farma Mengajar

19 Juli 2024


Penyuluhan ANEMIA, DAGUSIBU (Dapatkan gunakan simpan dan buang), minum tablet tambah darah. 

Pada tanggal 19 Agustus 2024 bertempat di kampus SMA TU Semarang, telah terlaksana kegiatan “Kimia Farma Mengajar” yang dimana kegiatan ini di ikuti oleh seluruh Siswa Kelas XI kegiatan tersebut  bertujuan untuk memberikan penyuluhan yang berkaitan dengan jenis obat-obat an yaitu ada obat dalam bentuk cair,padat,dan infus. Tidak hanya itu siswa juga mendapatkan penyuluhan terkait dampak leukimia pada ibu hamil yg dapat menyebabkan stunting, juga pentingnya minum obat tambah darah sebagai upaya pencegahan penyakit leukimia terutama pada wanita dikarenakan ketika menstruasi wanita mengeluarkan zat besinya yg terbawa bersama darah. selain itu  jenis obatpun ada yang bebas didapatkan , bebas terbatas, dan harus dengan resep dokter (keras/narkotika), jamu.

Cara menyimpan obatpun harus sesuai dengan petunjuk agar tidak memengaruhi efisiensi  manfaat obat, ketika ingin mengonsumsi obat cek tanggal kadaluarsa,bungkus tersegel,tidak berbintik/berjamur.

Jika ingin membuang obat bisa digerus dan dilarutkan ke air atau bisa juga dibuang ke tanah.

Untuk kemasan botol/ tablet bisa di pecahkan/digunting.


Salam Generasi sehat untuk masa depan lebih kuat.

Berikan Komentar
Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun). Komentar akan ditampilkan setelah disetujui oleh Admin

LINK TERKAIT