Reorganisasi merupakan kegiatan pengorganisasian kembali yang dilaksanakan oleh organisasi pada instansi atau lembaga tertentu. Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan pembaharuan struktur organisasi dan menyegarkankembali kesatuan pada suatu organisasi.
Reorganisasi merupakan kegiatan pengorganisasian kembali yang dilaksanakan oleh organisasi pada instansi atau lema tertentu. Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan pembaharuan struktur organisasi dan menyegarkankembali kesatuan pada suatu organisasi. Syukur alhamdulillah atas rahmat dan karunianya SMA Teuku Umar telah melaksanakan kegiatan Re-Organisasi OSIS, MPK, Dan PASKIBRA yang diselenggarakan dengan kegiatan meliputi:
1. Pendafatran
2. Tes Karakteristik Pribadi Tahap 1
3. Seleksi Haisl Tes Tahap 1
4. Wawancara
5. Latihan Dasar Kepemimpinan
6. Kampanye
7. PEMILOS
8. Kemah Bakti OSIS
9. Pelantikan